Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

BANTUAN BIBIT TANAMAN PANGAN SECARA SPONTANITAS KEPADA MASYARAKAT DI LINGKUNGAN ESM

Gambar
Organisasi Ekowisata Sungai Mudal secara spontanitas menyalurkan bantuan bibit tanaman pangan kepada masyarakat di lingkungan ESM yang secara kebetulan membutuhkan bibit tanaman pangan. Pada awalnya  program bansos yang telah disepakati di organisasi berupa: Bantuan Sosial bertepatan pada bulan suci Ramadhan, Bantuan sosial berupa pembangunan Sarpras bertepatan dengan Harlah Organisasi Tgl 28 Februari, dan Bansos yang sifatnya temporer (apabila anggota masyarakat di sekitar ESM ada yang menderita sakit, Program bantuan RTLH, dll) Dalam rencana organisasi ESM akan melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat sekitar ESM, mengenai kebutuhan bibit tanaman pangan dan tanaman konservasi, yang akan disalurkan ketika musim hujan tiba. Dari sosialisasi tersebut akan dimiliki data  bibit tanaman pangan dan konservasi yang dibutuhkan masyarakat. Bantuan bibit secara spontanitas tersebut merupakan ide organisasi ESM agar, masyarakat sekitar bisa tercukupi akan kebutuhan sayur mayur dan tan...

BANTUAN BIBIT TANAMAN PANGAN SECARA SPONTANITAS KEPADA MASYARAKAT DI LINGKUNGAN ESM

Gambar
Organisasi Ekowisata Sungai Mudal secara spontanitas menyalurkan bantuan bibit tanaman pangan kepada masyarakat di lingkungan ESM yang secara kebetulan membutuhkan bibit tanaman pangan. Pada awalnya  program bansos yang telah disepakati di organisasi berupa: Bantuan Sosial bertepatan pada bulan suci Ramadhan, Bantuan sosial berupa pembangunan Sarpras bertepatan dengan Harlah Organisasi Tgl 28 Februari, dan Bansos yang sifatnya temporer (apabila anggota masyarakat di sekitar ESM ada yang menderita sakit, Program bantuan RTLH, dll) Dalam rencana organisasi ESM akan melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat sekitar ESM, mengenai kebutuhan bibit tanaman pangan dan tanaman konservasi, yang akan disalurkan ketika musim hujan tiba. Dari sosialisasi tersebut akan dimiliki data  bibit tanaman pangan dan konservasi yang dibutuhkan masyarakat. Bantuan bibit secara spontanitas tersebut merupakan ide organisasi ESM agar, masyarakat sekitar bisa tercukupi akan kebutuhan sayur mayur dan tan...

SUASANA SABTU PAGI 21 MEI 2022 DI EKOWISATA SUNGAI MUDAL

Gambar
Suasana liburan Sabtu pagi 21 Mei 2022, di Ekowisata Sungai Mudal sesudah pengelola melakukan kegiatan rutin bersih-bersih di area ESM. Kondisi lingkungan dari area parkir, bantaran sungai, dan area dalam selatan mata air Mudal kelihatan bersih dan indah. Untuk hari Sabtu pagi ini Ekowisata buka hanya di Gate 2, sedangkan Gate 2 tutup karena kurangnya personil yang bertepatan pada acara hajatan di lingkungan Ekowisata Sungai Mudal. Personil Ekowisata Sungai Mudal sudah punya komitmen apabila lingkungan ESM ada yang hajatan maka sebagian personil membantu kegiatan hajatan, dan sebagian melayani pengunjung melalui satu pintu yaitu Gate 2 (pintu masuk bawah). Walaupun pada malam hari hujan deras namun kondisi air Sungai Mudal kelihatan Jernih, sehingga pengunjung akan lebih puas untuk mandi di kolam pemandian, baik di bantaran sungai maupun di kolam anak-anak.

KUNJUNGAN KERJA DEPUTI SDM DAN TI KEMENTERIAN BUMN DI EKOWISATA SUNGAI MUDAL

Gambar
Kunjungan kerja Deputi Sumber Daya Manusia dan Teknologi Informasi Kementerian BUMN Bapak  Tedi Bharata, beserta Tim kedeputian yaitu:  Bpk. Erick Taufan (TJSL)  Bpk. Faishal Sandy (SDM)  Bpk. Deni Setiawan (IT)  Ibu Septiana(TJSL)  Diikuti dari Tim dari PT. PLN (Persero) yaitu:  Bpk. Irwanshah Putra, GM DIY  Ibu Endah Yuliati, SRM Keuangan  Bpk. M. Fatkhul Hakim, SRM Ren  Bpk. Ahmad Muustaqir, Manager UP3 Yogyakarta &  Anggota Tim Kunjungan Kerja.  Dihadiri oleh tamu undangan :  Panewu Girimulyo  Lurah Jatimulyo yang diwakili oleh Carik Jatimulyo  Pelaku usaha / UMKM di area Ekowisata Sungai Mudal dan  Pengurus dan anggota organisasi Ekowisata Sungai Mudal  Setelah acara dibuka oleh pembawa acara disampaikan ucapan selamat datang dan laporan oleh ketua organisasi Ekowisata Sungai Mudal (Rudi Hastaryo). Ketua organisasi melaporkan bahwa PT PLN (Persero) dengan program bina lingkungan / PLN Peduli te...